Armand Schaefer
Armand Schaefer (5 Agustus 1898 – 26 September 1967) adalah seorang produser dan sutradara asal Kanada. Ia memproduksi lebih dari 100 film antara 1932 dan 1953. Ia juga menyutradarai 24 film antara 1931 dan 1946. Ia lahir di Tavistock, Ontario, Kanada. Dari 1955 sampai 1956, ia bergabung dengan Gene Autry sebagai salah satu produser eksekutif dari seri televisi koboi Dickie Jones Buffalo Bill, Jr.
Armand Schaefer | |
---|---|
Lahir | Tavistock, Ontario, Kanada | 5 Agustus 1898
Meninggal | 26 September 1967 | (umur 69)
Pekerjaan | Produser Sutradara |
Tahun aktif | 1931–1956 |
Filmografi pilihan
sunting- The Cheyenne Cyclone (1931 - disutradarai)
- The Hurricane Horseman (1931 – disutradarai)
- The Lightning Warrior (1931 – disutradarai)
- The Hurricane Express (1932 – disutradarai)
- Law and Lawless (1932 – disutradarai)
- Fighting with Kit Carson (1933 – disutradarai)
- Sagebrush Trail (1933 – disutradarai)
- Mystery Mountain (1934 – diproduksi)
- The Lost Jungle (1934 – disutradarai)
- Burn 'Em Up Barnes (1934 – disutradarai)
- The Miracle Rider (1935 – disutradarai)
- The Phantom Empire (1935 – diproduksi)
- Yodelin' Kid from Pine Ridge (1937 – diproduksi)
- Exiled to Shanghai (1937)
- Storm Over Bengal (1938)
- Mercy Island (1941 - diproduksi)
- The Girl from Alaska (1942)
- Don't Fence Me In (1945)
- Scotland Yard Investigator (1945)
- The Last Round-up (1947)
- The Strawberry Roan (1948 – diproduksi)
- The Blazing Sun (1950)
- The Hills of Utah (1951)
- The Old West (1952)
Pranala luar
sunting- Armand Schaefer di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Armand Schaefer di TCM Movie Database