Arjasa, Sumenep
kecamatan di Kabupaten Sumenep, Jawa Timur
Arjasa adalah sebuah kecamatan yang berlokasi di pulau Kangean yang secara administratif masih masuk kedalam pemerintahan Kabupaten Sumenep, provinsi Jawa Timur, Indonesia. Pada tanggal 29 Juni 2004, bagian dari Kecamatan Arjasa dimekarkan menjadi kecamatan sendiri, yakni Kecamatan Kangayan (Kangean). Kecamatan Arjasa terdapat 21 Desa yaitu Angkatan,
Angon Angon,
Arjasa,
Batuputih,
Bilis Bilis,
Buddi,
Duko,
Gelaman,
Kalikatak,
Kalinganyar,
Kalisangka,
Kangayan, Kolo Kolo, Laok Jangjang, Pabian, Pajenangger, Pandeman, Paseraman, Sambakati, Sawah Sumur, Sumbernangka.
Arjasa | |||||
---|---|---|---|---|---|
Koordinat: 6°51′32″S 115°17′10″E / 6.858881°S 115.286170°E | |||||
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Timur | ||||
Kabupaten | Sumenep | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | Yudi Prantoko | ||||
Populasi | |||||
• Total | - jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 35.29.24 | ||||
Kode BPS | 3529240 | ||||
Luas | 430 km² | ||||
Kepadatan | - jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | 21 desa | ||||
|
Pranala luar
sunting- (Indonesia) Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 050-145 Tahun 2022 tentang Pemberian dan Pemutakhiran Kode, Data Wilayah Administrasi Pemerintahan, dan Pulau tahun 2021
- (Indonesia) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 72 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan
- (Indonesia) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan