Alvin and the Chipmunks: The Squeakquel
Alvin and the Chipmunks: The Squeakquel adalah film komedi tahun 2009 yang disutradarai oleh Betty Thomas, ditulis oleh Jon Vitti dan Jonathan Aibel & Glenn Berger. Film ini dibintangi oleh Zachary Levi, David Cross, dan Jason Lee. Film ini merupakan sekuel dari film Alvin and the Chipmunks. Film ini diproduksi oleh Regency Enterprises dan Bagdasarian Productions dan didistribusikan oleh 20th Century Fox. Awalnya dijadwalkan untuk dirilis pada 19 Maret 2010 namun dipercepat menajdi 29 Desember 2009. Film ini menceritakan tentang grup Alvin and the Chipmunks dan grup wanita tandingan mereka, The Chipettes. Ini adalah sekuel dari film 2007 Alvin and the Chipmunks dan dirilis di bioskop pada 23 Desember 2009 oleh 20th Century Fox. Film ini meraup $443,1 juta dengan anggaran $70 juta.[1]
Alvin and the Chipmunks: The Squeakquel | |
---|---|
Sutradara | Betty Thomas |
Produser | Janice Karman Ross Bagdasarian |
Ditulis oleh | Jon Vitti Jonathan Aibel Glenn Berger |
Berdasarkan | Characters Ross Bagdasarian Janice Karman |
Pemeran | Zachary Levi David Cross Jason Lee Justin Long Matthew Gray Gubler Jesse McCartney Amy Porhler Anna Faris Christina Applegate |
Penata musik | David Newman |
Sinematografer | Anthony B. Richmond |
Penyunting | Matthew Friedman |
Perusahaan produksi | |
Distributor | 20th Century Fox |
Tanggal rilis | 11 Desember 2009 (DIFF) 23 Desember 2009 |
Durasi | 88 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
Pendapatan kotor | AS$75.589.048 |
Rilis internasional
suntingNegara | Premier |
---|---|
Britania Raya | 21 desember 2009 |
Irlandia | 21 desember 2009 |
Belgia | 23 desember 2009 |
Kanada | 23 desember 2009 |
Swiss | 23 desember 2009 (FRA) |
Mesir | 23 desember 2009 |
Prancis | 23 desember 2009 |
Indonesia | 23 desember 2009 |
Amerika Serikat | 23 desember 2009 |
Austria | 24 desember 2009 |
Swiss | 24 desember 2009 (GER) |
Jerman | 24 desember 2009 |
Hong Kong | 24 desember 2009 |
Hungaria | 24 desember 2009 |
Kazakhstan | 24 desember 2009 |
Malaysia | 24 desember 2009 |
Belanda | 24 desember 2009 |
Portugal | 24 desember 2009 |
Rusia | 24 desember 2009 |
Singapura | 24 desember 2009 |
Suriah | 24 desember 2009 |
Ukraina | 24 desember 2009 |
Denmark | 25 desember 2009 |
Ekuador | 25 desember 2009 |
Estonia | 25 desember 2009 |
Spanyol | 25 desember 2009 |
Finlandia | 25 desember 2009 |
Lituania | 25 desember 2009 |
Meksiko | 25 desember 2009 |
Panama | 25 desember 2009 |
Rumania | 25 desember 2009 |
Swedia | 25 desember 2009 |
Turki | 25 desember 2009 |
Venezuela | 25 desember 2009 |
Australia | 26 desember 2009 |
Islandia | 26 desember 2009 |
Norwegia | 26 desember 2009 |
Korea Selatan | 30 desember 2009 |
Yunani | 31 desember 2009 |
Kuwait | 31 desember 2009 |
Kolombia | 1 januari 2010 |
Peru | 1 januari 2010 |
Uruguay | 1 januari 2010 |
Armenia | 3 januari 2010 |
Brasil | 8 januari 2010 |
Filipina | 8 januari 2010 |
Argentina | 21 januari 2010 |
Polandia | 22 januari 2010 |
Chili | 28 januari 2010 |
Slovenia | 28 januari 2010 |
Tiongkok | 8 februari 2010 |
Pakistan | 23 april 2010 |
Sinopsis
suntingDavid Seville (Jason Lee) mengirim Alvin (Justin Long) dan kedua temannya ke sebuah sekolah untuk kembali belajar. Maka Alvin, Simon (Matthew Gray Gubler), dan Theodore (Jesse McCartney) pun menuruti kemauan David untuk kembali ke sekolah.
Sementara itu Ian Hawke (David Cross) yang gagal mendapatkan Alvin and the Chipmunks berusaha mencari sekelompok binatang yang mampu menyanyi dan menari seperti Alvin dan teman-temannya. Pencarian Ian berakhir ketika ia menemukan The Chipettes yang beranggotakan Brittany (Christina Applegate), Jeanette (Anna Faris), dan Eleanor (Amy Poehler). Ian berencana membawa The Chipettes menjadi bintang terkenal seperti Alvin dan teman-temannya.
Penayangan di Televisi Indonesia
suntingDi Indonesia, film ini ditayangkan perdana di salah satu TV Berbayar yaitu HBO, kemudian film ini di-dubbing ke dalam bahasa Indonesia dan ditayangkan di RCTI dan Global TV.
Pemeran
sunting- Zachary Levi sebagai Tobin "Toby" Seville
- David Cross sebagai Ian Hawke
- Jason Lee sebagai David "Dave" Seville
- Wendie Malick sebagai Dr. Rubin
The Chipmunks
sunting- Suara ketika berbicara
- Justin Long sebagai Alvin Seville
- Matthew Gray Gubler sebagai Simon Seville
- Jesse McCartney sebagai Theodore Seville
The Chipettes
sunting- Christina Applegate sebagai Brittany Miller
- Anna Faris sebagai Jeanette Miller
- Amy Poehler sebagai Eleanor Miller
Pemeran pendukung
sunting- Kevin G. Schmidt sebagai Ryan Edwards
- Bridgit Mendler sebagai Becca Kingston
- Anjelah Johnson sebagai Julie Ortega
- Chris Warren, Jr. sebagai Xander
- Brando Eaton sebagai Jeremy Smith
- Aimee Carrero sebagai Emily
- Kathryn Joosten sebagai Bibi Jackie
- Charice Pempengco sebagai dirinya sendiri
- Quest Crew sebagai mereka sendiri
Referensi
sunting- ^ Fritz, Ben (December 28, 2009). "Holiday box-office take is highest in recent history". Los Angeles Times. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 1, 2010. Diakses tanggal January 3, 2010.
Pranala luar
sunting- (Inggris) Situs web resmi
- Alvin and the Chipmunks: The Squeakquel di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Alvin and the Chipmunks: The Squeakquel di Box Office Mojo
- Alvin and the Chipmunks: The Squeakquel di Rotten Tomatoes (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Alvin and the Chipmunks: The Squeakquel di Metacritic
- Templat:International film