Album Perjalanan 1999-2003 adalah album musik kompilasi dari grup musik Element yang dirilis pada tahun 2003. Album ini berisikan lagu-lagu terbaik mereka yang diambil dari album Hanyalah Cinta, Kupersembahkan Nirwana dan Paradoks. Pada tahun 2023, album ini dirilis dalam berbagai Digital Streaming Platform seperti Spotify, YouTube Music, Resso dan lain-lain.
|
1. | "Maaf Dari Surga" | 4:17 |
2. | "Luruh" | 4:22 |
3. | "Cinta Sejati" | 3:56 |
4. | "Isyarat" | 5:17 |
5. | "Menunggu Tanpa Waktu" | 3:49 |
6. | "Galau" | 3:59 |
7. | "Bukan Orang Suci" | 4:35 |
8. | "Aku Cinta Kau" | 4:10 |
9. | "Rahasia Hati" | 3:12 |
10. | "Percuma" | 5:37 |
11. | "Pergilah Adinda" | 4:56 |
12. | "Kupersembahkan Nirwana" | 4:38 |
Durasi total: | 51:34 |