Aksiden adalah sesuatu yang bertempat karena bertempatnya sesuatu yang lain yang merupakan substansi. Sifat dari aksiden tidak memiliki esensi.[1]

Pengertian

sunting

Aksiden hanyalah sebuah konsep yang berlaku dalam konteks individu. Namun, aksiden tidak memiliki esensi yang diperlukan oleh individu. Aksiden menjadi sebuah konsep universal sekunder yang didahului oleh konsep universal primer yaitu substansi. Konsep ini termasuk bagian dari konsep universal dalam filsafat. Konsep aksiden berlaku di dalam penalaran, sedangkan sifatnya terwujud di kenyataan.[2]

Referensi

sunting

Catatan kaki

sunting
  1. ^ Nuruddin 2021, hlm. 80.
  2. ^ Nuruddin 2021, hlm. 81-82.

Daftar pustaka

sunting
  • Nuruddin, Muhammad (2021). Ilmu Maqulat dan Esai-Esai Pilihan Seputar Logika, Kalam dan FIlsafat. Depok: Keira. ISBN 978-623-7754-24-4.