Ada de la Cruz

(Dialihkan dari Ada de la cruz)

Ada De La Cruz (lahir 15 Juni 1986) adalah salah satu peserta Miss World 2007 dan memenangkan beach beauty award yang membuatnya secara otomatis menjadi semifinalis. Di Miss Universe 2009 Ada menjadi juara kedua.

Ada Aimee De La Cruz Gonzalez
LahirDe La Cruz Ada
15 Juni 1986 (umur 38)
Republik Dominika Villa Mella, Republik Dominika
Nama lainAda De La Cruz
PekerjaanModel
Tahun aktif2007

Masa kecil

sunting

Ada dilahirkan di villa Mella dan dibesarkan di Villa Altagracia, ia kembali ke ibu kota pada usia 14 tahun, di sana ia tinggal bersama ibunya Ana Martínez Ramírez, kakek dan nenenyanya, Celeste Ramírez dan Ventura Garabito, adiknya Adrián serta seorang sepupunya yang masih kecil. ole media Dominika, ia digambarkan sebagai seorang Cinderella dari Dominika, karena neneknya adalah seorang pembantu rumah tangga dan keseluruhannya keluarganya hidup miskin.