Academy Awards ke-26
Academy Awards ke-26 memberikan penghargaan kepada film-film terbaik pada 1953.
Academy Awards ke-26 | |
---|---|
Tanggal | 25 Maret 1954 |
Tempat | RKO Pantages Theatre Hollywood, California NBC Century Theatre New York City, New York |
Pembawa acara | Donald O'Connor (Los Angeles) Fredric March (New York City) |
Sorotan | |
Film Terbaik | From Here to Eternity |
Penghargaan terbanyak | From Here to Eternity (8) |
Nominasi terbanyak | From Here to Eternity (13) |
Liputan televisi | |
Jaringan | NBC |
Penayangan televisi kedua nasional dari acara Penghargaan tersebut ditonton sekitar 43 juta penonton.
Seluruh pemenang utama pada tahun tersebut adalah film-film hitam-putih. Pemenang besarnya adalah From Here to Eternity karya Fred Zinnemann, dengan tiga belas nominasi dan delapan penghargaan yakni Film Terbaik, Aktor Pendukung Terbaik, Aktris Pendukung Terbaik, Sutradara Terbaik, Permainan Latar Terbaik (Daniel Taradash), Sinematografi Terbaik (Burnett Guffey), Suara Terbaik, dan Penyuntingan Film Terbaik.
Nominasi dan penghargaan berganda
sunting
Film berikut ini mendapatkan nominasi berganda:
|
Film berikut ini meraih penghargaan berganda.
|
Referensi
sunting- "The 26th Academy Awards (1954) Nominees and Winners". Oscars.org (Academy of Motion Picture Arts and Sciences). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-07-06. Diakses tanggal 31 Mei 2015.
Wikimedia Commons memiliki media mengenai 1954 Academy Awards.