Kejuaraan AFF 2007 adalah edisi keenam turnamen sepak bola Kejuaraan AFF. Babak penyisihan grup putaran final turnamen ini diselenggarakan di dua negara, yakni Thailand dan Singapura, pada tanggal 12 hingga 17 Januari 2007, sementara pertandingan semifinal dan final diselenggarakan pada 23 Januari hingga 4 Februari 2007. Enam tim anggota Federasi Sepak Bola Perbara langsung lolos ke putaran final turnamen ini, sementara dua tim lolos setelah melalui babak kualifikasi yang diselenggarakan di Filipina pada November 2006.

Kejuaraan Sepak Bola ASEAN 2007
Informasi turnamen
Tuan rumah Thailand
 Singapura
Jadwal
penyelenggaraan
12 Januari s.d. 4 Februari 2007
Jumlah
tim peserta
8
Tempat
penyelenggaraan
4 (di 2 kota)
Hasil turnamen
Juara Singapura (gelar ke-3)
Tempat kedua Thailand
Tempat ketiga Malaysia,
 Vietnam
Statistik turnamen
Pemain terbaikSingapura Mohd Noh Alam Shah
Pencetak gol
terbanyak
Singapura Mohd Noh Alam Shah (10 gol)
2004
2008

Singapura kembali menjuarai turnamen ini setelah mengalahkan Thailand pada pertandingan final. Pada pertandingan final pertama, Singapura berhasil menang secara kontroversial dengan skor 2–1,[1] dan menahan imbang Thailand pada pertandingan final kedua di markasnya. Pertandingan perebutan tempat ketiga tidak lagi dimainkan. Vietnam dan Malaysia kalah atas lawannya masing-masing pada pertandingan semifinal. Pemain Singapura, Mohd Noh Alam Shah menjadi pemain terbaik sepanjang turnamen, sekaligus menjadi pemain yang mencetak gol terbanyak sepanjang turnamen dengan 10 gol.

Peserta

sunting

Kualifikasi

sunting

Babak kualifikasi diselenggarakan di Filipina pada 12–20 November 2006 yang diikuti oleh tim-tim berperingkat rendah di Asia Tenggara. Filipina dan Laos berhasil lolos dan bergabung dengan Singapura, Thailand, Indonesia, Malaysia, Myanmar, dan Vietnam dalam putaran final

Babak grup

sunting

Grup A

sunting

Pertandingan dimainkan di Thailand.

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1   Thailand (H) 3 2 1 0 6 1 +5 7 Lolos ke babak gugur
2   Malaysia 3 1 1 1 4 1 +3 4
3   Myanmar 3 0 3 0 1 1 0 3
4   Filipina 3 0 1 2 0 8 −8 1
Sumber: AFF
(H) Tuan rumah.

12 Januari 2007
16.30 UTC+7
Malaysia   4–0   Filipina
Laporan

12 Januari 2007
19.00 UTC+7
Thailand   1–1   Myanmar
Laporan

14 Januari 2007
16.30 UTC+7
Malaysia   0–0   Myanmar
Laporan

14 Januari 2007
19.00 UTC+7
Thailand   4–0   Filipina
Laporan
Stadion Suphachalasai, Bangkok
Penonton: 30.000

16 Januari 2007
19.00 UTC+7
Myanmar   0–0   Filipina
Laporan

16 Januari 2007
19.00 UTC+7
Thailand   1–0   Malaysia
Laporan

Grup B

sunting

Pertandingan dimainkan di Singapura.

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1   Singapura (H) 3 1 2 0 13 2 +11 5 Lolos ke babak gugur
2   Vietnam 3 1 2 0 10 1 +9 5
3   Indonesia 3 1 2 0 6 4 +2 5
4   Laos 3 0 0 3 1 23 −22 0
Sumber: AFF
(H) Tuan rumah.

13 Januari 2007
17.30 UTC+8
Indonesia   3–1   Laos
Laporan

13 Januari 2007
20.00 UTC+8
Singapura   0–0   Vietnam
Laporan

15 Januari 2007
17.30 UTC+8
Indonesia   1–1   Vietnam
Laporan

15 Januari 2007
20.00 UTC+8
Singapura   11–0   Laos
Laporan
Stadion Nasional, Kallang
Penonton: 5.224
Wasit: U Hla Tint (Myanmar)

17 Januari 2007
20.00 UTC+8
Vietnam   9–0   Laos
Laporan

17 Januari 2007
20.00 UTC+8
Singapura   2–2   Indonesia
Laporan

Babak gugur

sunting

Babak gugur diselenggarakan dalam dua pertandingan kandang-tandang tanpa menerapkan aturan gol tandang. Apabila skor agregat setelah pertandingan kedua imbang, akan dilanjutkan dengan perpanjangan waktu, dilanjutkan dengan adu tendangan penalti jika diperlukan.

  Semifinal Final
                         
A1    Thailand 2 0 2  
B2    Vietnam 0 0 0  
    A1    Thailand 1 1 2
  B2    Singapura 2 1 3
B1    Singapura (p.w.) 1 1 2 (5)
A2    Malaysia 1 1 2 (4)  

Semifinal

sunting

23 Januari 2007
20.00 UTC+8
Malaysia   1–1   Singapura
Laporan
Stadion Shah Alam, Shah Alam
Penonton: 40.000
Wasit: Wan Daxue (Tiongkok)

Aggregat 2–2. Singapura menang adu penalti dengan skor 5–4.


24 Januari 2007
19.00 UTC+7
Vietnam   0–2   Thailand
Laporan

28 Januari 2007
19.00 UTC+7
Thailand   0–0   Vietnam
Laporan

Thailand menang aggregat 2–0.

31 Januari 2007
20.00 UTC+8
Singapura   2–1   Thailand
Laporan

4 Februari 2007
19.00 UTC+7
Thailand   1–1   Singapura
Laporan

Singapura menang aggregat 3–2.

Hasil akhir dan penghargaan

sunting

Tim Statistik

sunting

This table shows all team performance.

Pos Tim Pld W D L GF GA GD
Final
1   Singapura 7 2 5 0 18 6 +12
2   Thailand 7 3 3 1 10 4 +6
Semifinal
3   Vietnam 5 1 4 0 10 1 +9
4   Malaysia 5 1 3 1 5 2 +3
Eliminasi dari babak grup
5   Indonesia 3 1 2 0 6 4 +2
6   Myanmar 3 0 3 0 1 1 0
7   Filipina 3 0 1 2 0 8 –8
8   Laos 3 0 0 3 1 23 –22

Penghargaan

sunting

Pemain

sunting

Penghargaan ini diberikan kepada pemain terbaik selama turnamen berlangsung.

Pemain terbaik   Mohd Noh Alam Shah
(  Singapura)

Pencetak gol terbanyak

sunting

Penghargaan ini diberikan kepada pemain yang mencetak gol terbanyak selama turnamen berlangsung.

Pencetak gol
terbanyak
  Mohd Noh Alam Shah
(10 gol)

Referensi

sunting
  1. ^ "Thai's shameful walk-off sullies ASEAN final". Yahoo. 2007-01-31. Diakses tanggal 2007-01-31.  [pranala nonaktif permanen]

Pranala luar

sunting